Year: 2021

Penandatanganan MoU UPT Bahasa & Prodi Gizi FKM Universitas Tadulako

UPT Bahasa Universitas Tadulkao melakukan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dengan dengan Program Studi Gizi Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Tadulako Penandatanganan MoU ini  dilakukan pada tanggal 03 Desember 2021 di  Kantor UPT bahasa Universitas Tadulako oleh Kepala UPT Bahasa Universitas Tadulako  Prof. Konder Manurung, DEA., Ph.D. dengan Koordinator Program Studi Gizi St. IKa Fitrisyah, S.Gz., […]

Kegiatan Bimbel TOEFL Program MBKM 2021

UPT Bahasa Menyelenggarakan Bimbel TOEFL  Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) yang dimana pesertanya dari beberapa Fakultas Universitas Tadulako. Kegiatan ini mempersiapkan mahasiswa untad dalam hal kemampuan berbahasa inggris untuk program PMM . Sebagai salah satu Program Kampus Merdeka, Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) adalah menyiapkan generasi penerus Indonesia yang harus belajar dari satu sama lain […]

Kegiatan Sosialisasi Layanan UPT Bahasa Universitas Tadulako

Rabu, 11/10/2021, bertempat Media Center Converance Room  UPT  Bahasa Menyelenggarakan Kegiatan Sosialisasi Layanan UPT  Bahasa Universitas Tadulako 2021. Kegiatan tersebut    dibuka langsung oleh Rektor Universitas Tadulako Prof. Dr. Ir. Mahfudz, MP.  Peserta Kegiatan Sosialisasi Bukan Hanya dihadiri dari Universitas Tadulkao tapi di hadiri juga dari “Kampus Tetangga” yakni UNSIMAR, POLTEKES PALU, STIKES BK, STIKES […]

Kegiatan Workshop Persamaan Persepsi 2021

Bertempat Dihotel Santika 28 Oktober 2021,. UPT Bahasa Universitas Tadulako Menyelenggarkan Kegiatan Workshop Persamaan Persepsi dengan “Strategi Penerjemahan Dokumen Resmi” . Dengan Narasumber Prof. Drs. Mangatur Nababan, M.Ed., M.A., Ph.D. Beliu adalah guru besar penerjemahan sastra inggris Universitas Negeri Sebelas Maret Surakarta. Kegiatan ini berlangsung secara daring via Zoom dengan peserta dari berbagai instansi. jpy

Pelatihan Intensif TOEFL Mahasiswa Fakultas Teknik 2021

Fakulas Teknik & UPT Bahasa Universitas Tadulako menyelenggarakan kegiatan pelatihan Intensif TOEFL bagi Mahasiswa Teknik.  Pelatihan TOEFL ini dimaksudkan agar Mahasiswa memahami uraian yang diberikan Dosen dalam Bahasa Inggris (listening skill). Mahasiswa memahami buku-buku textbook yang diwajibkan (reading skill). Mahasiswa mampu membuat tulisan ilmiah dengan tatabahasa yang benar (writing & grammar skill). Pelatihan ini diikuti […]

Jadwal Tes TOEP & TPDA Reguler Oktober 2021

PLT51 Universitas Tadulako Bekerjasama dengan  PT Pusat Layanan Tes Indonesia (PLTI) akan menyelenggarakan TOEP (TEFLIN) dan TPDA (HIMPSI) Periode Oktober 2021.  Untuk periode ini, kami mengatur kembali masa penyelenggaraan tes sebagai berikut: Pendaftaran Peserta dan Pembayaran : 1-3 Oktober 2021 Pelaksanaan tes : 5-6 Oktober 2021 Bertempat : Lab Komputer UPT Bahasa Universitas Tadulako Peserta yang Dapat Mengikuti Tes Tes […]

Pelaksanaan TOEP & TPDA Periode September 2021

PLT51 UNTAD & PLTI   menyelenggarakan TOEP (TEFLIN) dan TPDA (HIMPSI) Periode September 2021. Untuk periode ini, kami mengatur kembali masa penyelenggaraan tes sebagai berikut: Pendaftaran Peserta dan Pembayaran : 15-17 September 2021 Pelaksanaan tes : 18 September 2021 Tempat Pelaksanaan Tes : Lab 2 Komputer UPT Bahasa Universitas Tadulako (Tes dilaksanakan secara online di Lab […]

Scroll to top